Masih Banyak yang Salah Kaprah! Tak Selalu Wanita, Kaum Pria juga Bisa Jadi Penyebab Kesulitan Miliki Momongan, ‘Biang Keroknya’ Biasanya Gara-gara Ini
Nakita.id – Sudah bertahun-tahun menikah belum juga memiliki momongan? Jangan melulu salahkan pihak wanita, karena penyebabnya bisa juga terjadi pada pria.
Hampir setiap pasangan suami istri mendambakan hadirnya momongan usai menikah.
Sayangnya, harapan tersebut terkadang tak berjalan sesuai dengan kenyataan.
Baca Juga: Jangan Anggap Sepele Efek Samping Kuret, Risikonya Bisa Akibatkan Keguguran hingga Ketidaksuburan
Ya, ada sebagian pasangan yang sudah menikah bertahun-tahun namun tak kunjung dikaruniai anak.
Jika masalah tersebut terjadi pada Anda dan pasangan, sebaiknya jangan buru-buru menyalahkan istri Anda.
Sebab, bisa jadi Anda lah yang mengalami ketidaksuburan atau infertilitas.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR