Nakita.id - Pasangan suami-istri ingin berhubungan intim karena hasrat biologis atau karena ingin menfapatkan keturunan.
Namun ada kanya tak kunjung positif hamil.
Nah, ternyata berhubungan intim secara rutin saja tidak cukup.
Moms dan Dads harus menjaga pola hidup sehat guna menyiapkan kehamilan berikutnya.
Bukan cuma itu saja, kali ini Moms pun harus menyadari betul kondisi pasangan.
Tak jarang Moms menemui Dads yang mendadak demam usai menjalankan beragam kegiatan.
Karena sedang program hamil lantas Moms dan Dads memaksakan untuk berbubungan intim.
Bolehkah berhubungan intim saat pasangan sedang demam?
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Tabloid Nakita |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR