8. Beli gaun dengan ukuran lebih kecil
Belilah gaun baru atau celana jeans baru yang ukurannya sedikit lebih kecil dan gantung di tempat Moms dapat melihat pakaian ini setiap waktu.
Dengan cara ini, Moms akan selalu ingat tujuan berat badan ideal yang ingin dicapai.
9. Mengajak orang lain menurunkan berat badan
Bergabunglah dengan teman atau sekelompok orang yang mencoba menurunkan berat badan juga.
Sebuah penelitian menunjukkan bahwa orang yang bekerja sama dengan orang lain yang mencoba menurunkan berat badan tingkat keberhasilannya meningkat 20 persen.
10. Kompres es
Menurut peneliti di Universitas Maastricht, suhu dingin dapat membantu membakar lemak.
Suhu rendah akan mengubah lemak putih menjadi lemak cokelat yang lebih mudah dimetabolisme oleh tubuh.
Caranya mudah, pertama bungkus es dengan kain tipis lalu letakkan di area tubuh yang berlemak.
Tahan disana selama kurang lebih 30 menit dan ulangi hal ini selama 12 hari.
Jika kedinginan, Moms bisa memindahkannya sebentar kemudian mengembalikannya lagi ke area berlemak.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | brightside.me |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR