Nakita.id - Untuk sebagian orang, mengunjungi dokter gigi sudah menjadi rutinitas.
Mulai dari untuk sekadar melakukan perawatan hingga kebutuhan untuk kesehatannya.
Sebut saja orang-orang yang menggunakan behel, gigi berlubang, dan masalah gigi lainnya.
Tetapi di tengah pandemi ini pasti mengunjungi dokter, apalagi dokter gigi menjadi kekhawatiran tersendiri.
Dengan begitu, seorang dokter spesialis konservasi gigi dari RSGM drg. Noor Hafida W., Sp.KG menyebutkan untuk perawatan gigi rutin, pembersihan karang gigi, kontrol, dan perawatan estetik sebaiknya ditunda terlebih dahulu.
Ia meminta hanya dalam kasus darurat yang diperlukan mengunjungi dokter gigi.
Meski dalam kondisi darurat, Moms dan Dads juga perlu memastikan bahwa mengunjungi dokter gigi aman di tengah pandemi seperti sekarang.
Dengan begitu drg. Noor Hafida W atau dipanggil dengan drg.Fida memberikan 5 tips untuk mengunjungi dokter gigi di tengah pandemi.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR