Namun ternyata kaldu tulang sapi atau kambing bisa juga membantu meningkatkan daya tahan tubuh loh apabila dikonsumsi di tengah pandemi Covid-19.
Melansir dari Tribunnews.com, kaldu tulang sendiri memiliki kandungan yang bernama L-Glutamine.
L-Glutamine ini berfungsi untuk memperbaiki sel tubuh yang rusak.
Termasuk dinding saluran usus yang membuat tubuh menjadi lebih kebal dan kuat.
Pasalnya usus yang sehat sangat berguna untuk melindungi tubuh biar lebih kuat.
Baca Juga: Apakah Ibu Hamil dan Menyusui Boleh Mendapatkan Vaksin Covid-19? Simak Penjelasannya
L-Glutamine ini merupakan asam amino esensial dan tidak bisa diprodusi sendiri oleh tubuh.
Pasalnya L-Glutamine ini hanya mampu dihasilkan oleh makanan salah satunya adalah kaldu tulang.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR