Lihat postingan ini di Instagram
“Bisa. Sudah dijelaskan sejak Mei, oleh @perdoski.id @myskinformation, dan beberapa jurnal. Jangan remehkan ini virus," tulis dr Tirta dalam unggahan Instagram pribadinya.
"Sampean (kamu) guyon enggak percaya silakan. Tapi ojo (jangan) remehin (Covid-19). Waspada aja."
Dia juga melampirkan penjelasan soal ruam yang terjadi ketika virus menyerang tubuh.
Dijelaskan bahwa gejala klinis Covid-19 pada umumnya berupa demam, batuk kering, sesak nafas, flu.
Berdasarkan penelitian Recalcati dkk di Italia, Covid-19 juga bisa menyebabkan gejala pada kulit sebesar 20,4 persen.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR