2. Pelembab
Setelah mengeksfoliasi bibir, masih ada langkah selanjutnya agar polesan lipstik matte tidak menggumpal.
Langkah selanjutnya supaya lipstik matte tidak menggumpal di bibir adalah mengaplikasikan lip balm.
Ini membantu mengisi bibir yang pecah-pecah sehingga lipstik matte Moms akan menjadi halus dan lebih merata.
3. Selesaikan dulu dandanan Moms
Setelah memakai lip balm jangan dulu memakai lipstik matte milik Moms.
Sebagai gantinya, selesaikan dulu dandanan Moms untuk memberi kesempatan bibir menyerap pelembab yang baru saja digunakan.
Tips berdandan: gunakan warna terang untuk dandanan selama pagi-siang hari dan Moms bisa menambahkan smokey eye.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Good House Keeping |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR