Tak lupa, ia juga menyematkan akun Instagram @basukibtp dan @oncemekelofficial untuk meyakinkan bahwa kedua orang tersebut benar Ahok dan Once.
Hingga berita ini diturunkan, Ahok diketahui belum juga memberikan konfirmasi.
Namun, usai mendengar kabar tersebut, pihak Istana langsung memberikan tanggapan.
Mengutip dari Kompas.com, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono mengatakan, tokoh publik seharusnya menjadi contoh bagi masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatan.
Apalagi, saat ini kondisi pandemi Covid-19 di Indonesia belum juga menunjukkan tanda-tanda membaik.
"Selama pandami Covid-19 yang meningkat, maka sebaiknya kurangi aktivitas di luar rumah yang tidak perlu, kecuali ke kantor," ujar Heru ketika dikonfirmasi, Kamis (14/1/2021).
"Dan (tokoh publik) harus menjadi contoh yang baik bagi masyarakat," tegasnya.
Baca Juga: 2 Tahun Jadi Istri Ahok, Begini Nasib dan Penampilan Baru Puput Nastiti Devi Beserta Anaknya
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com,instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR