4. Menyegarkan napas
Buah yang luar biasa ini juga dapat menyegarkan napas dan mengurangi rasa sakit jika kalian mengalami sakit gigi.
Dan karena asam lemon dapat merusak enamel gigi, setelah minum air lemon, kalian harus menunggu selama 30 menit sebelum berkumur.
5. Kulit yang sehat
Lemon mengandung banyak nutrisi dan antioksidan yang sehat.
Antioksidan dalam air lemon dapat membantu mengurangi kerutan dan bintik-bintik gelap pada kulit.
Kulit akan semakin halus dan cerah.
6. Menurunkan berat badan
Senyawa lain lemon yang juga sangat berguna adalah pektin.
Senyawa ini akan membantu mengatasi rasa lapar dan menurunkan berat badan.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Health and Wellness |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR