Melansir Boldsky, untuk membuatnya kedua bahan ini tentunya siapkan lemon, baking soda sekitar dua sendok teh dan air hangat.
Tuang jus lemon ke dalam wadah, tambahkan air hangat dan soda kue.
Jika sudah tercampur, Moms bisa rendam tangan ke dalamnya sekitar 15-20 menit.
Agar lebih bersih, gosok kuku dan tangan dengan sikat khusus.
Setelah itu, bilas dengan air hangat setelahnya.
2. Gula, Minyak Kelapa dan Lemon
Ketiga bahan ini dapat membuat kuku dan tangan terasa halus serta lembab.
Moms hanya perlu mencampurkan minyak kelapa dan lemon menjadi satu ke dalam wadah besar berisikan air hangat.
Lalu rendam kuku dan tangan ke dalamnya kurang lebih 5-10 menit.
Jika sudah keringkan kuku dan tangan.
Kemudian, ambil gula dan campurkan dengan jus lemon.
Gosok kuku dengan campuran tersebut sekitar 5 menit.
Kalau sudah, bersihkan kuku kembali dengan air hangat.
Setelahnya, oleskan minyak kelapa pada kuku dan tangan Moms.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR