Nyeri ini sebagian besar bertambah pada siang hari dan memburuk pada malam hari.
Saraf terjepit di dalam tumit atau pergelangan kaki bisa menjadi salah satu penyebab paling umum dari nyeri tumit kronis.
Saraf terjepit dapat terjadi karena gerakan berulang, atau karena menahan tubuh pada satu posisi dalam waktu yang sangat lama.
Baca Juga: Tak Perlu Obat, Kaki Pegal Bisa Diatasi dengan Cara Mudah Ini!
3. Sindrom Kaki Gelisah
Beberapa orang menderita sindrom kaki gelisah yang ditandai dengan keinginan yang sangat kuat untuk menggerakkan kaki ketika mereka akhirnya berbaring di malam hari.
Orang-orang ini cenderung merasakan sakit, kesemutan, gerakan menyentak yang tidak disengaja pada tungkai dan kaki mereka, yang membangunkan mereka dari tidur.
Namun untuk lebih jelasnya sebaiknya konsultasikan pada dokter agar Moms tahu penyebab kaki pegal di malam hari secara pasti.
Source | : | Timesnownews.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR