Nakita.id- Menjadi Happy Moms Happy Ramadan memang bukan perkara yang mudah.
Moms akan merasakan bahagia di bulan Ramadan apabila bisa menjalankan berbagai kewajibannya dengan baik.
Mulai dari mengurus suami, mengurus anak, mengurus pekerjaan rumah, menyiapkan makanan buka puasa dan sahur, dan lainnya.
Selain kewajiban-kewajiban tersebut, untuk menjadi Happpy Moms Happy Ramadan tentunya harus pandai-pandai menjaga kesehatan diri sendiri sekaligus anggota keluarga.
Di tambah lagi saat ini kita harus menjalani ibadah puasa di tengah pandemi Covid-19, dimana kesehatan tubuh menjadi kunci utama untuk memerangi virus tersebut.
Saat menjalani ibada puasa tentu saja tubuh akan merasakan berbagai keluhan.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR