Sebab pada zaman yang sudah modern ini, ada beberapa treatment yang bisa merampingkan perut khususnya setelah melahirkan.
Mulai dari diet makanan sehat, olahraga dengan rutin, hingga perawatan khusus dari klinik kecantikan.
Treatment yang bisa merampingkan perut pasca melahirkan ialah Dermasculpt nih, Moms.
Baca Juga: Tak Harus Obat, Ternyata Makanan Ini Bisa Jadi Obat Demam Ibu Hamil
Bukan tanpa sebab, karena terdapat teknologi Magnetic Pulsed Radio Frequency dan Dynamic Muscle Activiation.
Sehingga tidak hanya bisa menghancurkan lemak, namun juga bisa mengkontraksikan otot di perut.
Menurut aesthetic doctor di Dermalounge, dr. Galih Arief melakukan perawatan dermasculpt juga bisa mengencangkan kulit yang kendur setelah melahirkan.
Penulis | : | Diandra Jessica |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR