3. Qlue
Aplikasi wajib buat penduduk Jakarta ini kini berguna untuk menjadi penghubung rakyat kota Jakarta ke pemerintah.
BACA JUGA Angkat Kaki dan Tempelkan di Dinding, Ternyata Punya Khasiat Super
Aplikasi ini memungkinkan kita untuk melaporkan berbagai macam kondisi perkotaan. Termasuk kondisi banjir.
Tetapi, aplikasi ini tidak se-update dulu.
Tanggapan dari pihak terkait juga mulai menurun, sehingga jika hendak mencari berita terkini mungkin hanya dapat mengandalkan laporan dari pengguna lainnya saja.
BACA JUGA Inilah Orang-Orang Setia Berdasarkan Shio. Apa Moms Salah Satunya?
4. Siaga Banjir
Aplikasi ini dikembangkan oleh pengembang bernama Digit Creative Studio.
Aplikasi Siaga Banjir menggunakan open data yang disediakan lewat data.jakarta.go.id yang melingkupi semua wilayah rawan banjir di DKI Jakarta.
BACA JUGA Yuk Intip! Rumah Minimalis Pemain Iron Man, Robert Downey Junior
Namun, aplikasi ini menerima laporan dari para pengguna aplikasi ataupun yang dikirimkan ke e-mail developer.
Siaga banjir juga mengumpulkan tweet orang terkait informasi banjir di Twitter.
Aplikasi ini juga menyediakan langkah-langkah yang harus diambil saat menghadapi banjir, baik sebelum banjir sampai dengan pasca banjir.
BACA JUGA Moms Zaman Now, Intip Tips Menyusui Pakai Baju Tanpa Kancing ala Titi Kamal
Moms juga dapat melihat apakah lokasi tempat dirimu berada sedang berada di wilayah rawan banjir atau tidak.
Sayangnya, aplikasi ini tergolong berat untuk digunakan.
Karena harus mengakses beragam data, baik dari Google Map, data Pemprov DKI, sampai dengan data pengguna.
BACA JUGA Masih Ingat dengan Pasangan Viral Ini? Begini Kabar Mereka Sekarang
Tampilan pada aplikasi ini juga tergolong terlalu ruwet dan user interface-nya terlalu sederhana.
Meski menggunakan data dari pemerintah Jakarta, aplikasi ini juga bisa diterapkan di kota lain.
Source | : | Nextren.grid.id |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR