Efeknya Moms mungkin akan merasakan sakit hingga lelah dalam waktu yang lama dan sering.
Jika Moms mengalami tanda-tanda seperti disebutkan di atas ada baiknya untuk coba mengatasi dengan terapi dan pijat.
Coba ulang secara berkala terapi atau pijat agar Moms terhindar dari stres.
Untuk mengetahui lebih dalam soal kondisi kesehatan Moms, ada baikanya untuk melakukan pemeriksaan secara langsung pada dokter.
Ada baiknya untuk lebih bersikap waspada dengan penyakit yang diderita.
2. Kolesterol meningkat
Mulai saat ini ada baiknya untuk Moms coba lebih sering mengontrol kolesterol.
Bukan tidak mungkin keluhkan yang umum terjadi justru jadi salah satu tanda bahaya.
Saat kadar kolesterol dalam darah meningkat akan muncul gejala fisik yakni pundak pegal dan kepala pusing dalam jangka waktu yang lama.
Source | : | kompas,Tribunstyle.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR