Campuran terbaik untuk menyembuhkan penyakit pada tanaman yakni baking soda dengan larutan satu persen.
Sisa larutannya bisa berupa air. Akan lebih baik jika ada minyak holtikultura atau sabun yang dicampurkan ke dalam cairannya.
Cara membuatnya mudah, campurkan 1 sendok teh baking soda ke dalam 4 liter air.
Tambahkan 1 sendok teh minyak dorman dan 1 sendok teh sabun cuci piring sebagai surfaktan.
Baking soda memiliki kandungan sodium bikarbonat sebagai fungisida yang mampu bekerja untuk mengganggu keseimbangan ion dalam sel jamur.
Akhirnya, jamur yang terdapat di tanaman akan runtuh.
Untuk hasil terbaik, semprotkan cairan tersebut satu kali dalam satu hari dengan minimal 30 cm jauhnya.
Pada dasarnya, kandungan pada baking soda membantu mencegah perkembangan spora jamur dan mampu meminimalkan penyakit seperti embun tepung dan jamur lainnya.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | Gardening Know How |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR