Bahkan saat akan keluar ruangan, Gary Iskak harus duduk di kursi roda.
Berkaca dari kasus Gary Iskak yang mengidap penyakit kanker hati, ternyata minum air rebusan sirsak bisa menjadi obatnya.
Melansir dari Web MD, daun sirsak mengandung fitonutrien yang terbukti mampu melawan beberapa penyakit yang menyerang sel-sel tubuh, hingga mencegah pertumbuhan tumor.
Daun sirsak juga kaya akan antioksidan yang mampu melawan sel kanker.
Mengutip dari Style Craze, daun sirsak juga berhasil melawan beberapa tipe sel kanker, di antaranya kanker payudara dan kanker hati.
Hal ini karena di dalam daun sirsak terdapat 80 persen senyawa yang mampu menghambat pertumbuhan sel kanker.
Tak heran jika air rebusan daun sirsak bagus untuk penyembuhan kanker hati dan juga mencegah sel kanker.
Buat Moms yang ingin minum air rebusan daun sirsak, ini dia resepnya yang bisa dibuat di rumah.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Kompas.com,web md,Style Craze,The-Benefits |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR