Nakita.id - Siapa sangka, makanan murah meriah seperti ubi jalar ternyata memiliki dampak yang tidak terduga ketika sering dimakan, Moms.
Moms akan merasakan perubahan besar untuk tubuh setelah makan ubi jalar setiap hari.
Ubi jalar terutama varietas oranye dan ungu kaya akan antioksidan yang melindungi tubuh dari radikal bebas.
Kerusakan radikal bebas telah dikaitkan dengan penyakit kronis seperti kanker, penyakit jantung, dan penuaan.
Oleh karena itu, mengonsumsi makanan yang kaya antioksidan baik untuk kesehatan.
Berikut yang terjadi pada tubuh usai Moms makan ubi jalar setiap hari, dilansir dari Healthline.
1. Meningkatkan Kesehatan Usus
Serat dan antioksidan dalam ubi jalar bermanfaat untuk kesehatan usus.
Ubi jalar mengandung dua jenis serat, yakni serat larut dan tidak larut.
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR