Nakita.id - Banyak mitos vs fakta kehamilan yang masih dipercaya sebagian besar masyarakat.
Sebagai seseorang yang melek teknologi, Moms perlu mengecek dahulu mengenai segala informasi seputar kehamilan yang beredar, apakah itu mitos atau fakta kehamilan.
Salah satu mitos vs fakta tentang kehamilan yang masih banyak diyakini masyarakat hingga saat ini adalah anjuran untuk membawa peniti kemana pun pergi.
Baca Juga: Pernah Dengar Mitos vs Fakta Kehamilan Tentang Anjuran Ibu Hamil Harus Makan 2 Porsi? Ini Faktanya
Peniti dianggap sebagai salah satu alat yang dapat menolak bala.
Ibu hamil disarankan memasang peniti di bajunya setiap keluar rumah.
Masyarakat meyakini bahwa ibu hamil kerap jadi incaran makhluk halus untuk diganggu.
Banyak yang percaya, peniti merupakan benda tajam yang ditakuti oleh makhluk halus.
Namun, benarkah demikian?
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR