Nakita.id - Memiliki anak yang tumbuh sempurna tentu menjadi harapan bagi seluruh orangtua.
Maka tak heran bila semasa kehamilan, Moms dan Dads selalu memberikan nutrisi terbaik untuk sang janin.
Namun, perawakan pendek pada anak kerap kali terjadi.
Baca Juga: Moms, Yuk Kenali 4 Jenis Batuk Pada Anak dan Cara Meredakannya
Perawakan pendek pada anak merupakan kondisi ketika anak memiliki tinggi badan yang relatif rendah dibandingkan anak-anak lainnya.
Namun, tidak semua anak yang memiliki perawakan pendek bisa disebut stunting.
Perawakan pendek bisa disebut stunting jika terdapat gangguan kesehatan atau nutrisi yang kurang optimal.
Melansir dari Healthline, inilah faktor-faktor yang dapat menyebabkan perawakan pendek pada anak.
BERITA POPULER: Cara Daftar PKH yang Cair November 2024 hingga Alasan Andre Taulany Gugat Cerai Istri
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR