Teh herbal mengandung berbagai nutrisi yang bagus untuk pita suara.
Namun, Moms perlu memastikan untuk tidak mengonsumsi minuman yang terlalu panas.
Sebab minuman panas bisa merusak pita suara.
Selain rutin minum air putih dan teh herbal, berikut beberapa cara yang bisa Moms lakukan untuk mendapatkan suara yang indah:
Melembapkan ruangan
Selain asupan yang diberi, seseorang yang ingin memiliki suara bagus juga perlu memperhatikan apa yang dihirup.
Moms dapat melembapkan udara supaya bisa melembapkan pita suara.
Udara yang terlalu kering sangat membebani pernapasan dan suara.
Pertimbangkan untuk melembabkan rumah, terutama saat Moms mengerjakan produksi tertentu atau jika Moms melakukan serangkaian konser.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | wikihow |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR