Lidah buaya telah lama dikenal memiliki khasiat untuk rambut.
Selain dapat membuat rambut lebih berkilau, juga bisa menghaluskan, menguatkan dan melembapkan rambut.
Cukup potong batang lidah buaya kemudian ambil gelnya.
Lalu aplikasikan ke batang rambut.
BACA JUGA: Maia Estianty dan Mulan Jameela Unggah Foto Saat Remaja, Cantikan Siapa?
3.Pisang dan pepaya
Kandungan vitamin dan mineral dari kedua buah ini tak hanya membuat rambut berkilau.
Ia juga memberikan nutrisi yang cukup yang membuat rambut jadi terlihat kuat.
Untuk membuat masker ini, caranya cukup mudah.
Campurkan pisang dan pepaya yang telah dihaluskan, kemudian tambahkan susu.
Oles pada rambut layaknya menggunakan masker rambut, biarkan selama 30-45 menit.
Bilas dengan sampo dan keringkan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR