Mengatasi peradangan
Karena kemiri memiliki kandungan anti-inflamasi, minum air rebusan kemiri bisa mengatasi peradangan.
Minyak dalam kemiri berperan penting dalam menenangkan otot dan sendi.
Untuk membuat air rebusan kemiri, cukup lakukan hal berikut ini:
- Ambil 3-4 kemiri, cuci bersih. Jangan lupa siapkan air dan didihkan di atas kompor.
- Setelah air mendidih, masukkan kemiri, tunggu hingga warna airnya berubah.
- Pisahkan antara kemiri dan airnya, minum air rebusan kemiri selagi hangat.
Selamat mencoba Moms!
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | healthbenefitstimes.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR