Minum air jahe secara berlebihan tentu saja dapat membahayakan Moms dan juga bayi yang ada di dalam kandungan.
Melansir healthline mengonsumsi air jahe masih diperbolehkan untuk kondisi kehamilan yang masih normal.
Bagi ibu hamil, dosis minum air jahe yang dianjurkan adalah 1000-1500 mg per hari.
Baca Juga: Ternyata Begini Ciri-ciri Hamil Akan Melahirkan, Moms Bisa Merasakan Gejala yang Seperti Ini
Ibu hamil juga bisa mengonsumsi air jahe dengan menambahkan teh ke dalamnya.
Sebelum memutuskan untuk mengonsumsi air jahe, lebih baik konsultasikan terlebih dahulu ke dokter atau bidan.
Dokter atau bidan lebih mengetahui dan bisa memutuskan apakah ibu hamil diperbolehkan minum air jahe.
Source | : | Healthline,Medical News Today |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR