Nakita.id - Memiliki anak kembar memang menjadi kebahagiaan tersendiri bagi sebagian pasangan.
Pasalnya, tidak semua wanita bisa hamil anak kembar.
Dengan begitu, Moms dan Dads merasa telah dianugerahi lebih oleh Tuhan karena diberi anak yang kembar.
Baca Juga: Ingin Ciri-ciri Hamil Kembar Tapi Tak Punya Riwayat Keturunan Kembar? Lakukan Cara Ini Yuk!
Setiap kehamilan tentu memiliki beberapa risiko.
Begitu juga pada Moms yang mengandung lebih dari satu janin atau bayi kembar.
Mungkin sebagian besar ibu yang hamil kembar mampu menjalani masa-masa kehamilan dengan sehat, tanpa adanya gangguan kesehatan.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR