Khasiat cabai untuk memperpanjang umur rupanya telah dibuktikan dalam sebuah penelitian, Moms.
Melansir dari Kompas.com, berdasarkan penelitian tersebut, ditemukan bahwa orang yang makan makanan pedas tiga sampai lima hari dalam seminggu bisa mengurangi risiko kematian hingga 15 persen.
Hal itu bisa terjadi karena adanya kandungan capsaicin di dalam cabai.
Baca Juga: Mumpung Masih Muda, Ikuti 4 Langkah Sederhana Ini Agar Tubuh Sehat dan Panjang Umur
Kandungan tersebut rupanya memiliki komponen antiinflamasi dan bisa membantu menjaga metabolisme tubuh.
Tak hanya cabai, penggemar kopi juga bisa berbahagia, nih.
Pasalnya, kopi juga ternyata ampuh untuk meningkatkan harapan hidup.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR