Namun, kanker kandung kemih yang masih berada pada tahap awal ini bisa kambuh lagi.
Untuk alasan ini, penderita kanker kandung kemih biasanya memerlukan tes lanjutan selama bertahun-tahun.
Tanda dan gejala kanker kandung kemih yang harus diwaspadai antara lain :
BACA JUGA : Bahaya, ini Tanda-tanda awal Kista Ovarium yang Perlu Moms Tahu
- Darah dalam urine (hematuria)
- Buang air kecil yang menyakitkan
- Nyeri panggul
- Urine Moms tampak berwarna merah terang atau berwarna cola.
Terkadang, warna urine mungkin tidak terlihat berbeda dengan kondisi normal, tapi darah dalam urine bisa terdeteksi selama pemeriksaan mikroskopik.
Orang dengan kanker kandung kemih biasanya juga mengalami sakit punggung dan sering buang air kecil.
Source | : | Mayo Clinic |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR