Tentunya, cuka lebih murah daripada pengharum ruangan yang tersedia di pasaran.
Cuka bekerja menghilangkan penyebab bau, sementara pengharum ruangan hanya menutupi aromanya.
Yang paling penting, tidak mengandung bahan kimia karena pada dasarnya cuka adalah bahan makanan.
Bahan kimia yang terdapat dalam pengharum ruangan adalah benzene dan formaldehyde yang mengandung zat karsinogen.
Apabila terlalu sering dihirup berpotensi menyebabkan kanker.
Selain itu, Moms juga bisa memulai gaya hidup ramah lingkungan.
Karena kita berhasil mengurangi produk rumah tangga yang sulit didaur ulang, seperti tabung semprotan.
Nah, apakah Moms tertarik menggunakan cuka untuk hilangkan bau tidak sedap di rumah?
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | The Spruce |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR