Jadi, penting untuk diawasi oleh dokter saat menggunakan pil antijamur ya.
3. Menggunakan minyak esensial
Ternyata minyak esensial bisa digunakan untuk membantu menghilangkan panu, Moms.
Dilansir oleh Kompas.com dari Healthline, banyak minyak esensial yang bersifat antijamur dan antimikroba.
Selain itu, minyak esensial juga bersifat anseptik, antiflamasi, astrigen dan fungisida.
Beberapa minyak esensial dari tanaman seperti citronella, geranium, serai, eucalyptus, dan peppermint, telah diuji secara khusus untuk melawan jamur dan hasilnya ternyata efektif.
Tea tree oil juga bisa digunakan untuk mengatasi masalah jamur seperti panu.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Kompas.com,WebMD,Healthline |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR