Misalnya Moms menggunakan SPF 30, maka artinya memberikan perlindungan sebanyak 30 kali lebih banyak daripada perlindungan kulit tanpa menggunakan SPF.
Bila Moms menggunakan SPF 50, maka akan mendapatkan perlindungan 50 kali lebih kuat dari perlindungan kulit alami tanpa tabir surya.
Penggunaan tabir surya sebaiknya dilakukan 30 menit sebelum terpapar sinar matahari.
Tabir surya disarankan untuk digunakan semua warna kulit.
Banyak yang menyangka orang berkulit hitam tidak memerlukan tabir surya.
Padahal, orang berkulit hitam pun juga perlu menggunakan tabir surya.
Penggunaan tabir surya disarankan dilakukan setiap hari dan dioleskan kembali setiap dua jam bila berada di bawah paparan sinar matahari langsung selama berjam-jam.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR