Melansir dari Sajiansedap.com, bayam kaya akan sifat antioksidan yang bisa membantu mengatasi penuaan dini.
Selain itu, bayam juga mengandung vitamin B yang bisa membantu melindungi kulit dari paparan sinar ultraviolet matahari.
Penggunaan bayam secara teratur akan membantu membuat kulit tampak lebih muda.
Nah, untuk menghilangkan flek hitam pada waja, Moms bisa gunakan bayam sebagai masker wajah.
Begini cara membuatnya:
- Haluskan semua bayam yang telah dicuci bersih.
- Ambil 5 sendok makan bayam halus dan campur dengan 2 sendok makan tepung gram, 3 sendok makan susu, dan 1 sendok makan madu.
- Oleskan pasta ke seluruh wajah dan biarkan sekitar 30 menit, lalu bilas dengan air hangat.
- Gunakan masker 2 kali seminggu untuk kulit bersinar.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR