Karang gigi sendiri membuat gigi Moms tampak lebih kuning bahkan kecokelatan.
Gigi yang berkarang pun cenderung akan lebih kasar dibanding gigi lainnya.
Untuk membersihkan karang gigi dengan aman tentu Moms harus pergi ke dokter.
Namun sebagian besar orang masih takut membersihkan karang gigi ke dokter.
Pertama karena takut sakit, kedua karena takut biayanya mahal.
Membersihkan karang gigi di dokter tidak akan sakit Moms, namun untuk biaya memang lumayan mahal.
Maka dari itu tak ada salahnya apabila Moms memanfaatkan bahan-bahan alami untuk membersihkan karang gigi.
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR