Mengonsumsi bahan ini untuk minuman atau makanan bisa menjadi perawatan yang baik untuk rambut rontok.
3.Konsumsi makanan antioksidan
Ada beberapa sayuran dan buah-buahan yang mengandung antioksidan penting.
Hal ini merupakan komponen pertahanan utama bagi tubuh untuk melawan semua radikal bebas.
Radikan bebas ini yang memicu beberapa kondisi misalnya penuaan dini serta kematian sel-sel kulit kepala.
Di sisi lain, banyak pula buah-buahan seperti lemon, jeruk, alpukat dan pisang yang bisa dioleskan ke rambut.
Bulir-bulir di dalamnya akan membantu meningkatkan pertumbuhan rambut.
BACA JUGA: Wah, Ini Perbedaan 5 Artis Bollywood Setelah Melahirkan dan Sekarang
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | My Simple Remedies |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR