3. Persetujuan
Hasil verifikasi akan dikirimkan melalui e-mail dalam waktu maksimal tiga hari kerja.
4. Pengakuan/Klaim
WNI maupun WNA yang bersangkutan harus mendaftar dan login ke dalam aplikasi PeduliLindungi, agar dapat mengecek status vaksinasi dan mendapatkan kartu verifikasi VNI.
Baca Juga: Akhirnya! Scan QR Code Pedulilindungi untuk Masuk Bioskop Sudah Bisa via Shopee. Gini Caranya, Moms
5. Check In
WNI maupun WNA yang bersangkutan dapat menggunakan aplikasi PeduliLindungi untuk melakukan scan QR code di berbagai tempat aktivitas masyarakat.
Seperti mal, restoran, bandara, stasiun, dan lain-lain.
Berikut cara scan QR Code pada aplikasi PeduliLindungi.
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR