Nakita.id - Ternyata ada banyak bahan yang bisa dibuat menjadi minuman pelangsing alami, Moms.
Minuman pelangsing alami ini bisa dibuat dengan cuka apel hingga teh hijau.
Namun, jangan lupa untuk makan dengan pola diet yang tepat agar program menurunkan berat badan menjadi berhasil.
Tidak sampai di situ, Moms juga perlu rutin berolahraga, ya.
Saat mengonsumsi minuman penurun berat badan ini, Moms harus tetap bersabar.
Dibutuhkan sedikit waktu bagi tubuh untuk menyesuaikan diri dengan diet baru sebelum melihat hasilnya.
Ingat, jika metabolisme tidak naik, itu akan mengurangi upaya untuk menurunkan berat badan.
Melansir dari Healthifyme.com, berikut beberapa minuman pelangsing alami yang bisa Moms buat di rumah untuk membantu menurunkan berat badan.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | Healthifyme |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR