Nakita.id - Penyakit diabetes terbagi atas diabetes tipe 1 dan tipe 2.
Pada diabetes tipe 1, tubuh tidak dapat membuat insulin karena sistem kekebalan tubuh menyerang sel pankreas yang memproduksi insulin.
Sementara itu pada diabetes tipe 2, tubuh tidak mampu menggunakan insulin dengan baik, walaupun tubuh tetap bekerja memproduksi hormon.
Kondisi ini sering terjadi pada orang dewasa yang memiliki gaya hidup tidak sehat dan kelebihan berat badan.
BACA JUGA: Teknik Meditasi Turunkan Berat Badan Ini Bukan Diet, Coba Yuk Moms
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | livescience.com |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR