Nakita.id - Memiliki berat badan ideal memang perlu banyak usaha yang dilakukan.
Moms mungkin harus melakukan aktivitas fisik seperti berolahraga agar lemak di dalam tubuh bisa menghilang.
Tapi ternyata untuk bisa mendapatkan berat badan ideal tak hanya dengan olahraga rutin saja.
Tetapi perlu juga menjaga dan mencermati segala apapun yang Moms konsumsi.
Penurunan berat badan yang sehat ternyata bisa dilakukan hanya dengan rutin mengonsumsi teh.
Minum teh bisa menjadi salah satu cara sehat bagi Moms yang ingin menurunkan berat badan dan lemak di dalam tubuh.
Berikut ini adalah beberapa jenis teh yang aman diminum dan bisa membantu menurunkan berat badan serta menghilangkan lemak di perut seperti dilansir dari Healthline.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR