1. Sebagai penyegar ruangan
Gunakanlah botol semprotan atau alat penyemprot, lalu isi botol dengan cuka yang sudah diencerkan sampai penuh.
Moms bisa tambahkan beberapa tetes minyak esensial seperti lavender untuk menambah aroma.
Setelahnya, semprotkan di beberapa area tertentu, khususnya area yang berbau busuk.
Moms juga bisa tempatkan semangkuk cuka di dalam ruangan berbau busuk selama beberapa jam atau semalaman.
Baca Juga: Hanya Modal Menuangkan Baking Soda, Bau Tidak Sedap di Rumah Dijamin Hilang
2. Sebagai semprotan karpet dan permukaan lain
Moms cukup isi botol dengan cuka yang sudah diencerkan sampai penuh.
Kemudian, semprotkan pada permukaan karpet, sepatu, tempat sampah, dan permukaan lain yang berbau.
Hal ini akan membuat permukaan tersebut kembali segar, serta menghilangkan aroma busuk pada permukaan tersebut.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | The Spruce |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR