Nakita.id - Banyak pertanyaan yang timbul terkait posisi tidur bayi.
Hal ini cukup riskan karena posisi tidur pada bayi yang tidak tepat bisa berakibat cukup fatal pada kesehatan.
Menurut ahli, bayi disarankan untuk tidur terlentang dan tidak terlalu lama tidur dengan posisi miring ke samping kanan maupun kiri.
BACA JUGA : Bahaya SIDS, Sindrom Kematian Mendadak Pada bayi
Jika terlalu sering terjadi, ada beberapa risiko yang mungkin dialami oleh Si Kecil.
Apa saja risikonya?
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR