Nakita.id - Munculnya lendir dan dahak merupakan hal yang normal terjadi.
Keduanya diproduksi oleh berbagai bagian yang ada pada tubuh.
Lendir dan dahak yang menempel di tenggorokan tentu membuat Moms merasa kurang nyaman.
Padahal, lendir dan juga dahak bermanfaat menjaga kondisi tenggorokan agar tetap lembap.
Baca Juga: Segera Hilangkan Dahak di Tenggorokan dengan Pengobatan Alami Ini, Begini Caranya
Lendir serta dahak dapat mencegah kotoran, debu, virus yang akan masuk ke dalam saluran pernapasan.
Namun terkadang, produksi lendir dan dahak yang terlalu banyak membuatnya menumpuk di tenggorokan dan ini akan mengganggu kegiatan Moms sehari-hari.
Ada beberapa cara menghilangkan lendir dan dahak di tenggorokan yang bisa Moms lakukan tanpa perlu mengonsumsi obat seperti dilansir Medical News Today.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR