4. Kelola tingkat stres
Stres bisa menyebabkan sakit kepala.
Untuk mengatasinya, lakukan teknik relaksasi seperti menarik napas dalam-dalam.
Bisa juga meregangkan otot, untuk meredakan stres.
5. Kompres pakai es
Sakit kepala bisa diatasi dengan kompres pakai es batu.
Caranya masukkan es batu ke dalam plastik, kemudian bungkus pakai kain.
Selanjutnya, tempelkan pada bagian kepala yang sakit.
Jangan mengonpres lebih dari 10 menit ya!
Artikel ini telah tayang di GridHealth dengan judul Sakit Kepala Bisa Sembuh Tanpa Obat dengan 5 Cara Alami Berikut Ini
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR