Nakita.id - Salah satu kondisi yang paling berbahaya selama kehamilan adalah keguguran.
Keguguran masih menjadi momok yang menyeramkan bagi ibu hamil.
Bahkan ada sebagian ibu hamil yang kerap mengalami keguguran berulang.
Baca Juga: Waspada Jika Moms Alami Ciri-ciri Hamil Seperti Ini karena Berpotensi Alami Keguguran
Tentu saja mendapati keguguran yang terus menerus terjadi membuat Moms merasa sedih.
Tak jarang juga banyak ibu hamil yang tak siap bahkan rentan mengalami stres ketika dihadapkan dengan keguguran berturut-turut.
Seseorang dapat dikatakan mengalami keguguran berulang apabila hal tersebut terjadi selama dua kali secara terus menerus atau bahkan lebih.
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR