4. Perawakan Pendek
Juga dikenal dengan short stature, gangguan ini biasanya ditunjukkan dengan tinggi badan yang berada di bawah persentil 3 atau -2 SD pada kurva pertumbuhan.
Penyebabnya bisa terkait gizi, kelainan kromosom, penyakit sistemik, atau masalah endokrin.
5. Gangguan Autisme
Gangguan ini biasanya muncul sebelum anak mencapai tiga tahun.
Anak yang terkena gangguan ini juga biasanya mengalami keterbatasan dalam interaksi sosial, komunikasi, dan perilaku anak.
6. Retardasi Mental
Anak yang mengalami gangguan ini biasanya ditandai dengan tingkat inteligensi yang rendah, atau IQ kurang dari 70.
Akibatnya, anak akan mengalami kesulitan untuk belajar dan beradaptasi dengan lingkungan sekitar.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR