Nakita.id - Moms masih ingat dengan film "Laskar Pelangi" yang tayang 2008?
Film yang diangkat dari novel karya Andrea Hirata tersebut berhasil meraup jutaan penonton.
Bahkan hingga 2016 film yang bercerita tentang perjuangan anak kampung Belitung ini masih menjadi film terlaris.
BACA JUGA: Unik dan Antik, Intip Rumah Penuh Ornamen Milik Roy Kiyoshi 'KARMA'
Tak hanya memberikan nilai moral dan pendidikan, film "Laskar Pelangi" juga menyuguhkan hiburan bagi penontonya.
Tingkah lucu karakter para pemainnya berhasil membuat penonton pasti tertawa melihatnya.
Apalagi film garapan Riri Riza dan Mira Lesmana ini menggunakan para pemain anak-anak asli dari Belitung.
Sehingga membuat warna film tersebut seolah nyata karena pembawaan mereka yang alami.
Karakter pemain "Laskar Pelangi" yang mencuri perhatian adalah Ikal dan A Ling.
Ikal - Zulfani Pasha
Ikal adalah teman sebangku Lintang si anak jenius yang pandai menulis puisi cinta.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR