1. Makan dengan menu bervariasi
Moms perlu mengonsumsi aneka jenis makanan sebab nutrisi dapat terpenuhi dari berbagai jenis makanan.
Cobalah mengonsumsi aneka makanan seperti buah dan sayuran.
Jangan berpaku pada makanan yang Moms senangi.
Mungkin pada trimester pertama kondisi ini disebabkan Moms yang mengalami morning sickness.
Namun, menginjak trimester kedua ada baiknya Moms mengonsumsi sayuran dan buah yang beragam.
2. Banyak konsumsi 5 vitamin penting
Folat, kalsium, zinc, sat besi dan serat jadi 5 vitamin penting kala hamil.
Vitamin ini memiliki berbagai fungsi lo salah satunya adalah mencegah terjadinya cacat janin.
Moms bisa mendapatkan aneka vitamin ini dari kacang-kacangan, buah jeruh, sayuran hijau, unggas, dan ikan.
Mengonsumsi susu juga sangat penting untuk kehamilan agar Moms lebih berenergi.
Sementara untuk serat dapat mencegah Moms mengalami sembelit kala hamil.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR