4. Marinasi
Cara memasak daging sapi untuk berbekyu, tentunya harus dimarinasi terlebih dahulu.
Ada 2 cara marinasi yang bisa dipilih sesuai selera, yakni marinasi basah dan kering.
Marinasi basah
Campurkan rempah dan penyedap rasa seperti garam, merica, gula, daun salam, cengkeh, dan air secukupnya.
Diamkan setidaknya selama 6-24 jam agar cairannya terserap sempurna ke dalam daging sapi.
Marinasi kering
Taburkan garam dan merica ke daging sapi dan bahan makanan lainnya secara merata.
Diamkan selama 5-10 menit untuk membantu mengeluarkan cairan dalam daging agar kelembapannya berkurang.
Artikel ini telah tayang di Nova dengan judul "Barbeque di Malam Tahun Baru? Ini 4 Cara Memanggang Daging Sapi yang Anti Gagal"
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR