Menurut WHO, hal ini membuat anak menjadi lebih rentan mengalami infeksi.
Maka dari itu, untuk mengatasinya, Moms perlu tahu caranya mencegah kehamilan tidak direncanakan sejak dini.
Apa saja yang perlu dilakukan oleh Moms untuk mencegahnya?
Ada beberapa hal yang perlu Moms ketahui, di antaranya penggunaan kontrasepsi dan menambah wawasan mengenai kehamilan sejak dini.
Mari kita bahas satu per satu.
1. Penggunaan kontrasepsi
Pengetahuan mengenai kontrasepsi sebenarnya tak hanya cara penggunaannya saja yang penting.
Namun, juga seberapa sering Moms harus menggunakannya.
Salah satu yang paling mudah dan praktis adalah menggunakan kondom setiap kali berhubungan badan.
Apabila ingin menggunakan jenis kontrasepsi lainnya, tak ada masalah jika Moms berkonsultasi dengan ahlinya.
2. Menambah wawasan mengenai kehamilan
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR