Jangan sampai, karena tergiur harga murah Moms menurunkan kualitas air yang dikonsumsi.
Pasalnya, jika sembarangan air minum bisa saja terkontaminasi bakteri jahat seperti bakteri e-coli atau salmonela.
Bayangkan saja, masalah kesehatan bisa saja terganggu akibat minum air isi ulang.
Apalagi jika air isi ulang ini diminum oleh anak-anak, wanita hamil, dan para lanjut usia yang memang memiliki sistem imun yang lemah.
Kemungkinan besar Moms dan keluarga mengalami sakit setelah minum air isi ulang yang tercemar.
Baca Juga: Sama Seperti Alat Rumah Tangga Lainnya, Dispenser juga Harus Rutin Dibersihkan Begini Cara Mudahnya
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR