BACA JUGA: Tips Vendryana, Supaya Anak Tak Ngamuk dan Muntah Saat Minum Obat
Dalam bahasa lain, proses tumbuh kembang janin akan berjalan dengan baik bila plasenta mampu bekerja baik.
Seiring usia kehamilan yang semakin tua, normal-normal saja bila kualitas plasenta semakin menurun. Yang perlu diwaspadai bila kualitas plasenta menurun saat usia kandungan masih belia, yaitu masih ditrimester awal.
* Penyakit pada Moms yang sedang hamil
Kondisi yang menyebabkan gangguan darah pada Moms, seperti hipertensi, bisa memicu terganggunya aliran darah ibu ke janin yang menyebabkan janin kekurangan asupan oksigen.
BACA JUGA: Jessica Iskandar Unggah Foto Mesra Dengan Lelaki, Banyak yang Bilang Mirip Olga!
Untuk itu, Moms dengan riwayat penyakit hipertensi atau gangguan darah lainnya disarankan lebih waspada akan kondisi gawat janin ini.
* Ketuban pecah dini.
Saat ketuban pecah, janin sudah tak lagi dalam kondisi baik, sehingga tak ada alasan bagi Mama untuk menunda pergi ke rumah sakit demi keselamatan buah hati.
BACA JUGA: Jangan Lakukan 5 Hal Ini Jika Moms Punya Luka Sesar, Terutama No. 4!
Semua penyebab di atas bisa dihindari. Karena itulah mengapa Roy kepada Nakita mengatakan gawat janin pun dengan demikian bisa dihindari.
Bagaimana caranya?
Penulis | : | Gazali Solahuddin |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR