1. Keturunan
2. Memiliki riwayat diabetes tipe 1
3. Mengalami arthitis
Baca Juga: Alami Kerontokan Parah Pada Rambut? Ini Cara Alami Mengatasinya
Apakah penyakit Alopecia seperti yang dialami Jada Pinkett Smith ini bisa dicegah?
Melansir dari Healthline, penyakit seperti ini cenderung tidak bisa dicegah.
Apalagi, ketika Alopecia banyak menyerang orang-orang dengan penyakit autoimun.
Penyakit autoimun juga cenderung menyebar karena riwayat kesehatan keluarga atau keturunan.
Walaupun begitu, penderita Alopecia memiliki peluang untuk bisa sembuh dengan bantuan dari dokter.
Pengobatan dari dokter untuk mengatasi Alopecia dan meningkatkan peluang untuk rambut bisa kembali tumbuh.
Tak hanya itu saja, diperlukan pola makan yang lebih baik. Sebab, vitamin dan mineral juga memengaruhi pertumbuhan rambut.
Berbeda dengan rambut rontok biasa, menderita Alopecia sering kali disebabkan karena penyakit autoimun.
Lupa apa saja masalah kesehatan yang menyebabkan Alopecia? Cek kembali halaman 4 untuk mengetahui jawabannya. (*)
Baca Juga: Pitak di Kepala Anak Pertanda Sistem Kekebalan Tubuh yang Bermasalah
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR